get app
inews
Aa Text
Read Next : Paus Sperma Terdampar di Pantai Wera Bima, Ini Penanganan Polisi dan BKSDA

Ambil Bagian di Festival Rimpu Mantika, Imigrasi Bima Beri Door Prize pada Warga yang Beruntung

Selasa, 30 April 2024 | 22:02 WIB
header img
Kepala Kantor Imigrasi (Kakanim) Bima, Muhammad Usman, saat menyerahkan door prize pada warga yang beruntung di acara Festival Rimpu Mantika Kota Bima. (Foto: Humas Imigrasi)

Jajaran Kantor Imigrasi Bima turut hadir dalam menggelorakan festival pakaian adat ini, dimana perempuan mengenakan pakaian rimpu sedangkan pria mengenakan katente tembe (menggulungkan sarung di pinggang).

"Kami ingin menciptakan suasana kekeluargaan yang lebih akrab dengan masyarakat, bukan hanya sebagai instansi pemerintah, tetapi juga sebagai bagian dari masyarakat Kota Bima yang telah memberikan support terbentuknya Kantor Imigrasi di Kota Bima," terang Kakanim Bima.

Editor : Edy Irawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut